Model Faktor Yang Memengaruhi Angka Partisipasi Kasar Sekolah Dasar di Jawa Timur Menggunakan Regresi Data Panel

Sulis Ni'matun Naharin, Rizka Rizqi Robby, Rachmadania Akbarita

Abstract


Pendidikan bermutu menjadi tujuan ke-4 dari SDGs yaitu dengan menjamin kualitas pendidikan yang inklusif dan merata untuk semua masyarakat serta meningkatkan kesempatan belajar sepanjang hayat pada tahun 2030. Target yang diharapkan dari tujuan pendidikan bermutu ini salah satunya yaitu semua anak tanpa memandang gender dapat menyelesaikan pendidikan baik dasar maupun menengah tanpa dipungut biaya, setara, dan berkualitas, yang mengarah pada capaian pembelajaran yang relevan dan efektif . Indikator dalam pencapaian target dari pendidikan bermutu salah satunya yaitu APK (Angka Partisipasi Kasar) masing-masing jenjang pendidikan. Berdasarkan data BPS Angka Partisipasi Kasar (APK) jenjang SD (Sekolah Dasar) di Jawa Timur mencapai nilai 104,52. Nilai APK yang melebihi 100  mengartikan bahwa Provinsi Jawa Timur mampu menampung penduduk usia sekolah lebih dari target yang sesungguhnya. Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk mengetahui model yang tepat serta pengaruh dari masing-masing factor yang memengaruhi APK. Hasil analisis yang didapat berupa model terbaik yaitu Fixed Effect Model (FEM) dengan persamaan regresi data panel sebagai berikut : dan variabel pengeluaran perkapita dan rasio murid-guru berpengaruh positif dan signifikan terhadap angka partisipasi kasar (APK) jenjang SD di Jawa Timur.

Keywords


SDGs; APK; Regresi Data Panel; FEM

References


Arifah, U., Rahmah, N., Sari, W. N., Murtono, Ismaya, E. A., Andriani, P. N., Setyowati, E., Yusanto, Y., Nursanti, M., Saputra, A., Morgan, H.,

Ilmiah, J., Dasar, P., Fathony, A. A., & Prianty, F. (2018). Anggaran Pendidikan dalam APBN. Budapest International Research and Critics Institute (BIRCI-Journal) : Humanities and Social Sciences, 1(1), 73–77. //ejournal.unibba.ac.id/index.php/akurat/article/view/77

Arzelina, E. S., Handajani, S. S., & Zukhronah, E. (2019). Model Angka Partisipasi Sekolah di Provinsi JawaTengah Menggunakan Regresi Data Panel. The 9 Th University Research Colloqium 2019 Universitas Muhammadiyah Purworejo, 187–192. http://eproceedings.umpwr.ac.id/index.php/urecol9/article/view/872

Bappenas, 2020; Caraka & Yasin, 2017; Dw et al., n.d.; Junaidi, 2013; Kementerian PPN/ Bappenas, 2020; Kementerian PPN/Bappenas, 2020; PPN/Bappenas, 2020

Bappenas. (2020). Metadata Indikator: Pilar Pembangunan Lingkungan. In Kementerian PPN/Bappenas. https://sdgs.bappenas.go.id/wp-content/uploads/2021/02/Metadata-Pilar-Lingkungan-Edisi-II_REV3.pdf

Caraka, R. E., & Yasin, H. (2017). Spatial Data Panel.

Dw, T. D.-W., Reproduksi, C., & Membaca, C. (n.d.). Tabel Durbin- Watson (DW), α = 5%. 1–13.

Endri, B. (n.d.). Model Regresi Panel Data dan Aplikasi Eviews. 2, 1–19.

Habibah, S., Putra, Y. P., & Putra, Y. M. (2019). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Angka Partisipasi Perguruan Tinggi Pada 32 Provinsi Di Indonesia Tahun 2013-2016. Jurnal Anggaran Dan Keuangan Negara Indonesia (AKURASI), 1(1), 20. https://doi.org/10.33827/akurasi2019.vol1.iss1.art46

International Council for Science. (2017). A Guide To SDG Interactions : From Science. J, 33(7), 1–239. https://www.modares.ac.ir/uploads/Agr.Oth.Lib.17.pdf

Junaidi. (2013). Titik Persentase Distribusi t (df = 81 –120). 1–5. http://ledhyane.lecture.ub.ac.id/files/2013/04/tabel-t.pdf

Kasar, P., Rahmadina, R. P., Ratna, M., & Nyoman, I. (2021). Pemodelan Faktor yang Memengaruhi Angka Spline Truncated. 10(1).

Kementerian PPN/ Bappenas. (2020). Pilar Pembangunan Hukum & Tata Kelola.

Kementerian PPN/Bappenas. (2020). Pilar Pembangunan Sosial.

PPN/Bappenas, K. (2020). Pilar Pembangunan Ekonomi.

Ajija, Shochrul Rohmatul, dkk. 2011. Cara Cerdas Menguasai Eviews. Jakarta: Salemba Empat

Gujarati, D. 2003. Statistika Untuk Penelitian. Alih Bahasa. Sumarna Zain. Jakarta: Erlangga

Ekananda, Mahyus. 2016. Analisis Ekonometrika Data Panel. Jakarta: Mitra Wacana Media.

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Agus Widarjono. 2009. Ekonometrika Pengantar dan Aplikasinya, Edisi Ketiga. Yogyakarta: Ekonesia

Haryati, Titik dan Noor Rochman. 2012. Peningkatan Kualitas Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan Melalui Praktik Belajar Kewarganegaraan (Project Citizen). Jurnal Ilmiah CIVIS Vol. II No. 2, Juli. Diakses pada 5 September 2022 dari http://download. portalgaruda.org/article.php.

Yusuf Hadi Miarso. (2004). Menyemai Benih Teknologi Pendidikan. Jakarta: Prenoda Media.

https://sirusa.bps.go.id/sirusa/index.php/indikator/565

https://jatim.bps.go.id/indicator/12/375/1/jumlah-penduduk-provinsi-jawa-timur.html

https://npd.kemdikbud.go.id




DOI: http://dx.doi.org/10.28926/briliant.v8i2.1281

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Briliant: Jurnal Riset dan Konseptual

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

Published by:

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Universitas Nahdlatul Ulama Blitar